Perkembangan ewallet diindonesia hingga saat ini mempunyai persaingan yang sangat ketat, mulai ewallet yang terlebih dahulu muncul hingga ewallet yang baru menampakan namanya disertai dengan fasilitas yang cukup baik menyempurnakan e-wallet sebelum sebelumnya.
Sebagaian besar mengetahui bahwa e-wallet diindonesia hanya sebatas transaksi jual dan beli saja. Tidak lebih dari itu. Kini otoritas pasar lebih besar mulai membaca program ewallet, dengan melihat kenyataan ewallet diindonesia hanya mempunyai fasilitas dan layanan yang minimum. Sebatas transaksi jual dan beli saja dalam layanan e wallet. Dan uang yang tersimpan kedalam ewallet juga tidak dapat berkembang atau tidak ada bunga dari nilai uang tersimpan
Kini sudah saatnya beralih ke perkembangan yang lebih baik. Penawaran dari JENIUS BPTN. Entah Kenapa bank BPTN dapat membaca ewallet dan membuat Ewallet serta menambahkan fitur yang sangat menarik pada era ini. Kenapa ke-4 Bank besar di indonesia, Tidak bisa membaca peluang bagus ini.
Apa yang dikembangkan oleh Si Jenius ini, Ini adalah salah satu bentuk simpanan uang yang berada pada genggaman anda (smartphone).
1. Salah satu E wallet yang mempunyai bentuk kartu fisik atau debit card, Kita bisa meminta hingga 5 kartu fisik.
2. Yang uangnya bisa diambil di ATM manapun dengan jaringan ATM Bersama, Prima, VISA.
3. VCC ( virtual credit card ) digunakan untuk berbelanja online diseluruh dunia
4. Mengirimkan uang ke sesama Jenius dengan Hastag, Bank Lain
5. Serta layanan deposito dalam genggaman. Uang dapat berkembang
6. Semua Transaksi dilakukan tanpa harus pergi ke Bank.
7. Bisa gratis transfer ke bank manapun
8. Tidak ada biaya admin bulanan
9. Tidak ada minimal saldo yang mengendap dan tidak ada denda saldo 0
10. Bisa diambil hingga tersisa 0 Tabungan
11. Bisa deposito secara online
12. Bisa membeli mata uang asing secara langsung dan online
13. Bisa membuat kartu lebih dari 1, 1 untuk pribadi, 1 untuk istri, 1 untuk anak.
Ewallet yang dapat mengatur keuangan. Dengan fasilitas mengatur slot simpanan dalam genggaman. Pengguna bisa mengatur keuangan Slot tabungan, Belanja dan lainya.
Karena jenius ini adalah skala bank, maka pastinya dengan layanan perbankan yang bisa di diturunkan ke e-wallet jenius. Hal ini yang mungkin dapat mengembangkan e-wallet di indonesia. Untuk saat ini si E-wallet Jenius mempunyai fasilitas dan layanan paling maju. Bisa jadi dikemudian hari terdapat e-wallet yang lebih maju dari ini masih banyak kemungkinan, yang terpenting bagaimana caranya mempertahankan e-wallet dengan falitas yang selalu dipenuhi dan selalu inovatif
Posting Komentar
Lebih bermanfaat bagi para pembaca lainya dengan meninggalkan jejak Komentar ^_^